Sampai saat ini, satu-satunya program PTC yang bisa di percaya hanya NeoBux. Sudah banyak sekali orang-orang yang berinvestasi di sana dengan menitipkan uang besar hingga ratusan dollar (bahkan ribuan dollar).
Memang jika di lihat sepintas, tak masuk akal jika ada orang yang berinvestasi di program Paid To Click, mengapa? Karena program Paid To Click hanya sebagai program periklanan, dimana para sponsor yang memasang iklan pada website tersebut mempresentasikan produk, jasa, dll dengan jasa situs periklanan. Namun, jika hanya memasang gambar banner saja, para pengunjung belum tentu mengklik banner tersebut. Tetapi jika memasang iklan pada program Paid To Click, mau tidak mau anggota dari website Paid To Click tersebut harus melihat website yang di sediakan oleh situs tersebut.
Bagusnya lagi, system kerja NeoBux tidak asal seperti PTC lainnya. Jika di program PTC lainnya, admin terlihat rakus dengan menyediakan fasilitas upgrade kepada member baru. Sementara jika di NeoBux, untuk bisa upgrade members, kamu harus mengikuti program tersebut minimal 30 hari dan 100 lebih hasil klik juga sudah menyewa refferals minimal 2 kali. Ini terbukti bahwa NeoBux adalah program PTC yang adil, dimana admin tidak berprioritas kepada uang, walaupun intinya yang di carinya adalah uang.
Fasilitas lainnya, NeoBux juga memberikan banyak jaminan dengan mengadakan NeoBux Security Card kepada membernya. Belum lagi minimal Payouts hanya $2,00 dan itu pun Instant Payment (di terima ke PayPal/AlertPay account hanya beberapa detik saja), sangat rendah dalam kategori BuxSite. Juga adanya Forum Diskusi yang terupdate setiap minggu-bulannya, sehingga para members bisa mengetahui kabar baru tentang NeoBux. Harga untuk sewa refferals pun tidak mahal, kamu bisa menyewa minimal 3 refferals dengan harga $0,76 dollar saja.
Perlu kamu ketahui juga sebelum mendaftar di NeoBux, jangan sampai mendaftarkan lebih dari SATU ACCOUNT! Hal ini jelas di larang dalam peraturan PTC mana pun. Kamu bisa bermain curang di PTC lainnya, tapi kamu tidak bisa bermain curang di PTC NeoBux. Mengapa begitu? Karena Privasi dan Security di NeoBux sangatlah ketat. Jika kamu mendaftarkan account kamu, maka secara otomatis IP Address kamu akan langsung terdeteksi dan di save oleh tracking NeoBux. Perlu kamu ingat juga, bahwa yang di catat oleh NeoBux bukanlah Proxy Address, tetapi IP Address.
Saya pernah mempunyai pengalaman di banned karena mempunyai lebih dari satu account, padahal waktu itu saldo saya sudah mendekati untuk PO. Maka dari itu, jangan pernah coba-coba dengan NeoBux.
Nah, jika kamu ingin begabung dan berinvestasi di dunia internet dan program PTC, saya sarankan untuk berinvestasi di NeoBux, karena hanya NeoBux satu-satunya program PTC yang bisa di percaya saat ini.
0 komentar:
Posting Komentar